Categories
Berita PDSI

Workshop Pengisian Data eprints

Workshop Pengisian Data eprints Perpustakaan STIKES ‘Aisyiyah Yogyakarta menyelenggarakan kegiatan Workshop pengisian data eprints pada hari Sabtu, 11 September 2015. Kegiatan ini diikuti oleh semua staf unit perpustakaan dan diisi oleh Ikhwan Hawariyanta,S.T. dan Basit Adhi P, S.T. dari unit BPTI (Badan Pengembangan Teknologi Informasi). Harapan dari kegiatan ini adalah agar semua staf di unit […]

Categories
Troubleshooting

Tampilan Tidak Sama Pada Sub Domain Yang Sama Akibat Cache Pada WordPress

Pendahuluan WordPress adalah suatu alat pengembangan web berbasis sistem manajemen konten atau lebih dikenal sebagai CMS (content management system). WordPress menyediakan dua buah alternatif, yaitu membuat blog langsung di wordpress.com atau mengunduh wordpress.org dan dipasang di server milik sendiri atau melalui hosting. Selain itu, ada banyak pengembang yang mengembangkan tambahan atau lebih dikenal sebagai plug-in. […]

Categories
Berita PDSI

SAY mencetak Kartu Tanda Mahasiswa secara mandiri

SAY telah menyelesaikan masa pendaftaran mahasiswa baru 2015/2016 untuk Program Studi Ilmu Keperawatan S1, Fisioterapi S1, Kebidanan D-III dan Kebidanan D-IV. Calon Mahasiswa SAY resmi menjadi Mahasiswa pada tanggal 26 Agustus sampai dengan 3 September 2015 bersamaan dengan Registrasi Akhir yang dilakukan oleh masing-masing Calon Mahasiswa dengan ditandai perolehan Nomor Induk Mahasiswa (NIM). Adapun urut-urutan […]

Categories
Berita PDSI

Seminar Nasional Institutional Repository

Seminar Nasional Institutional Repository “Keterbukaan Informasi dan Tantangan Implementasinya” UAJY 26 Agustus 2015 Institutional Repositori merupakan koleksi unik yang dihasilkan oleh masyarakat universitas berupa laporan teknis, skripsi, thesis, disertasi, bahan ajar atau karya intelektual lainnya. Pfister (Hasugian,2013) menyebut pentingnya Institutional Repository (a) untuk peningkatan visibilitas dan aksesibilitas dari output penelitian; (b) perubahan dalam paradigm publikasi […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Email Ditolak Oleh Yahoo via Spamhaus, Bagaimana Solusinya?

A message you sent could not be delivered to some or all of its recipients. The following addresses were undeliverable: usermail@yahoo.com: Mail from 123.456.789.123 not allowed – 5.7.1 [BL21] Connections not accepted from IP addresses on Spamhaus PBL; see http://postmaster.yahoo.com/errors/550-bl21.html [550] Itu adalah pesan yang muncul ketika email yang dikirimkan dari institusi (mail.say.ac.id) ke mail.yahoo.com […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Virtual Learning, Belajar Menjadi Menyenangkan (Kesehatan)

Setiap orang memiliki cara belajar yang berbeda-beda. Ada orang yang belajar dengan cepat ketika mendengarkan, ada orang yang belajar dengan cepat ketika melihat, ada orang yang belajar dengan cepat ketika membaca dan sebagainya. Metode belajar yang paling cepat untuk belajar dan masuk ke otak adalah dengan mempraktekkannya. Namun, untuk kesehatan, praktik adalah sesuatu hal yang […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Menampilkan Video Institusi Di Youtube Ke Dalam Web Institusi

YouTube merupakan layanan pemutar video gratis yang ada di internet. YouTube memungkinkan pengguna untuk mengunggah video-video yang dimiliki ke server YouTube, sehingga lalu lintas data, kebutuhan spasi harddisk dan sumber daya dapat dihemat. Video merupakan salah satu media yang efektif untuk melakukan promosi atau memberikan gambaran tentang sesuatu, dalam hal ini adalah profil dari Institusi. […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Email Resmi Tanpa Spasi Harddisk Menggunakan Cpanel

Ilmu adalah sesuatu yang harus dimiliki untuk mengerjakan sesuatu. Dengan ilmu, pekerjaan akan menjadi mudah, efektif dan efisien. Pada kesempatan ini, BPTI akan membagikan ilmu untuk membuat email resmi, misalnya: redaksi@tamanpena.com dari situs http://www.tamanpena.com (karena http://www.say.ac.id tidak dipasang di penyedia hosting), di mana web dan email tersebut dipasang di salah satu hosting di Yogyakarta. Seperti […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Konversi Video Dari Satu Format Ke Format Yang Lain

Video merupakan suatu wahana untuk menangkap dan menyimpan detail setiap kejadian penting (dan tidak penting) yang terjadi. Video sekarang mudah sekali untuk direkam, disimpan dan di-sebar luas-kan. Sangat jarang handphone/smartphone yang tidak disematkan alat untuk merekam video. Media sosial memegang andil yang cukup besar untuk mendorong setiap pengguna internet membagikan videonya. Namun, tidak semua format […]

Categories
Troubleshooting

Dropbox Tidak Berjalan Ketika Upgrade Distribusi

Dropbox, Apakah Itu? Dropbox adalah suatu layanan yang berfungsi untuk menyimpan data di internet dan dapat digunakan untuk sinkronisasi berkas pada beberapa alat. Terkadang dropbox digunakan sebagai cadangan (backup) berkas-berkas penting. Namun, untuk versi gratisnya, dropbox hanya dibatasi sekitar 2 GB saja. Sinkronisasi Perangkat lunak untuk sinkronisasi dapat diinstall di mana saja, termasuk di Ubuntu […]

Categories
Troubleshooting

Bagaimana Memperbaiki Read-only Pada USB di Ubuntu

Pada suatu saat, pernah ada peserta seminar yang minta untuk dikopikan materi seminar. Kebetulan pada waktu itu kami ditugasi untuk menjadi operator (tapi di SK berbunyi TI). Ternyata data tidak dapat dikopi ke flashdisk peserta tersebut. Ada pesan bahwa berkas tidak dapat disalin ke flashdisk karena flashdisk dalam keadaan read-only. Disaat genting seperti ini, internet, […]

Categories
Dokumentasi

Setting Standar Repeater WiFi SAY

Internet SAY STIKes ‘Aisyiyah Yogyakarta (SAY) adalah sebuah Perguruan Tinggi yang berada di bawah naungan Pimpinan Pusat ‘Aisyiyah dan bergerak dalam bidan pendidikan kesehatan. Ilmu kesehatan tergolong masih jarang diteliti di Indonesia sehingga sebagian literatur menggunakan jurnal atau buku berbahasa Inggris. Sebagian informasi tersebut dapat ditemukan di internet. Oleh karena itu, koneksi internet yang baik […]

Categories
Dokumentasi

Setting Standar WiFi Router SAY

Internet SAY STIKes ‘Aisyiyah Yogyakarta (SAY) adalah sebuah Perguruan Tinggi yang berada di bawah naungan Pimpinan Pusat ‘Aisyiyah dan bergerak dalam bidang pendidikan kesehatan. Ilmu kesehatan tergolong masih jarang diteliti di Indonesia sehingga sebagian literatur menggunakan jurnal atau buku berbahasa Inggris. Sebagian informasi tersebut dapat ditemukan di internet. Oleh karena itu, koneksi internet yang baik […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Mempercepat Komputer Ubuntu

Ubuntu Linux adalah sistem operasi sumber terbuka (Open Source) yang populer pada saat ini. Ubuntu Linux merupakan turunan dari Debian Linux. Ubuntu Linux dirilis setiap 6 bulan sekali dan setiap 4 kali rilis merupakan versi long-term support (LTS). Pengguna disarankan memasang versi LTS ini karena versi ini benar-benar dicermati dan masa updatenya lebih panjang daripada […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

WiFi Router Murah Rasa WiFi Router Mahal

WARNING! Resiko ditanggung penumpang. Lakukan sesuai dengan instruksi, jangan lompat-lompat. Jangan menggunakan WiFi Router yang sedang digunakan. Contoh Kasus TP-LINK TL-WR841N Versi 8.4

Categories
Hiburan

Lirik Lagu Satu Abad ‘Aisyiyah – Muktamar Ke-47

Lirik Lagu Satu Abad ‘Aisyiyah – Muktamar Ke-47 Seabad ‘Aisyiyah Majukan umat cerahkan bangsa Gerakan dakwah pencerahan Menebar benih kebaikan semesta Seabad ‘Aisyiyah Muliakan martabat kaum wanita Bangun insan keluarga sakinah Gapai hidup penuh karunia REFF:

Categories
Dokumentasi

Materi Seminar Pra Muktamar ‘Aisyiyah 23 Mei 2015

, SAY sukses menjadi tuan rumah Seminar Nasional Pra Muktamar Satu Abad ‘Aisyiyah dan Muktamar Muhammadiyah ke-47 yang memiliki tema: Gerakan Perempuan Islam Berkemajuan: “Reaktualisasi Peran ‘Aisyiyah Menuju Abad Kedua” Seminar diawali dengan sambutan-sambutan. Sambutan pada Seminar tersebut disampaikan oleh Ketua SAY Warsiti, S.Kep., M.Kep. Sp.Mat., Ketua Umum PP ‘Aisyiyah Dra. Hj. Siti Noorjannah Djohantini, […]

Categories
Dokumentasi

Menjadi Seorang Programmer Basis Data (ISBN: 978-602-72262-1-0)

Abstrak Buku ini menawarkan solusi untuk mempermudah pengerjaan perangkat lunak pada suatu proyek. Proyek dapat dibagi-bagi kepada tim termasuk programmer. Programmer sendiri dapat dibagi lagi ke dalam beberapa pekerjaan, antara lain programmer aplikasi dan programmer basis data. Kenapa harus ada programmer basis data? Bukankah basis data itu sederhana, hanya masalah membuat tabel/view, memasukkan data, mengubah […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Bagaimana cara menggabung/memisah berkas PDF?

Menggabungkan berkas PDF secara Online Cari frase “combine pdf online” melalui mesin pencarian, akan muncul banyak sekali penyedia layanan untuk memperkecil ukuran PDF secara gratis, antara lain: combinepdf, ilovepdf, smallpdf, dan lain-lain. Buka salah satu web. Tekan “pilih file”, “browse” atau tombol lain untuk upload beberapa berkas; atau drag and drop beberapa berkas PDF yang […]

Categories
Dokumentasi

Pembuatan Kompiler Dengan Metode Recursive Descent Parser

Judul Jurnal PEMBUATAN KOMPILER DENGAN METODE PARSING BERUPA RECURSIVE DESCENT PARSER   Oleh Drs. Tedy Setiadi, M.T. dan Basit Adhi Prabowo Program Studi Teknik Infomatika Universitas Ahmad Dahlan Jl. Prof. Soepomo, S.H., Janturan, Yogyakarta Abstrak Komputer merupakan sebuah mesin digital yang diciptakan oleh manusia untuk melakukan proses-proses intelektual yang dapat dilakukan secara mekanis oleh manusia. […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Bagaimana mengubah gambar ke dalam PDF?

PDF merupakan format berkas yang umum digunakan untuk berkas yang diunggah di internet, seperti e-book, e-brosur, persyaratan registrasi dan sebagainya. Sebagian orang memilih gambar, misalnya JPG, sebagai format untuk menyimpan hasil pemindaian (scan) dokumen sehingga diperlukan perangkat lunak untuk mengkonversi gambar-gambar tersebut ke dalam yang ada pada berkas PDF. Namun, sebelum melakukan hal tersebut, pengguna […]

Categories
Elearning Series

Mudah Dalam Membuat dan Memasukkan Soal ke Dalam Moodle

Fitur yang dimiliki oleh Moodle sangat lengkap, mencukupi kebutuhan perkuliahan daring, salah satunya adalah Quiz. Quiz dapat digunakan untuk berbagai macam keperluan, seperti kuis itu sendiri, ujian semester, try out, ujian masuk dan sebagainya. Dosen dapat mengunggah soal dengan mudah dan mahasiswa dapat mengerjakan soal dengan nyaman. Moodle menawarkan kemudahan dalam membuat soal. Pengajar cukup […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Anti Phishing: Bertransaksi Internet Banking Dengan Lebih Aman

Phishing adalah usaha untuk mendapatkan informasi rahasia mengenai keuangan atau hal lainnya dari pengguna internet, umumnya dengan cara mengirimkan surat elektronik atau pesan yang seolah-olah berasal dari Institusi Resmi, biasanya menyerupai institusi keuangan, yang berisi sebuah tautan ke situs palsu. Phishing tidak menyerang komputer, tetapi memanfaatkan kelengahan dari pengguna transaksi online melalui internet. Phishing: to […]

Categories
Dokumentasi

Standarisasi / Otomatisasi Penulisan Dengan LibreOffice Writer (ISBN: 978-602-72262-0-3)

Abstrak Buku ini merupakan solusi untuk sulitnya membuat standarisasi penulisan, repotnya membuat sebuah tulisan (daftar isi yang berubah-ubah, berbeda-beda format halamannya, dan sebagainya), sulitnya mencari perangkat lunak perkantoran yang dapat dibuka di mana saja, anggaran untuk perangkat lunak legal yang minim dan lain-lain. Buku ini layak digunakan sebagai referensi untuk praktikum, mempelajari perangkat lunak perkantoran, […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Seluk Beluk Ubuntu Server

Ubuntu Linux adalah sistem operasi sumber terbuka (Open Source) yang populer pada saat ini. Ubuntu Linux merupakan turunan dari Debian Linux. Ubuntu Linux dirilis setiap 6 bulan sekali dan setiap 4 kali rilis merupakan versi long-term support (LTS). Pengguna disarankan memasang versi LTS ini karena versi ini benar-benar dicermati dan masa updatenya lebih panjang daripada […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Bagaimana cara mengekstrak gambar dari berkas PDF?

PDF merupakan format berkas yang umum digunakan untuk berkas yang diunggah di internet, seperti e-book, e-brosur, persyaratan registrasi dan sebagainya. Selain itu, sebagian orang memilih PDF sebagai format untuk menyimpan hasil pemindaian (scan) dokumen. Kadangkala, gambar-gambar yang ada di dalam berkas PDF tersebut akan digunakan kembali, baik untuk penulisan artikel maupun untuk urusan lain, sehingga […]

Categories
Berita PDSI

Berita RSS STIKes ‘Aisyiyah Yogyakarta

RSS Mahasiswa , BPTI STIKes ‘Aisyiyah (BPTI) telah berhasil membuat RSS yang terhubung ke SIMPTT Mahasiswa sehingga mahasiswa dapat mengetahui data-data yang berkaitan dengan individu mahasiswa tanpa harus login dahulu ke SIMPTT Mahasiswa (sim.say.ac.id/simptt-mahasiswa). Namun, fitur yang disediakan baru update informasi mengenai tagihan dan pembayaran tagihan. Masing-masing mahasiswa memiliki username dan password sendiri untuk dapat […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Sinkronisasi dan Notifikasi Surat Elektronik Secara Real-Time

Internet adalah sebuah fenomena yang luar biasa. Bagaimana tidak, informasi begitu mudahnya didapat melalui sarana internet. Kalau jaman dahulu orang harus berkirim surat untuk melakukan korespondensi dengan teman atau keluarga. Surat tersebut dapat sampai berhari-hari, bertahun-tahun bahkan mungkin tidak pernah sampai sama sekali. Namun, dengan adanya internet, surat menyurat menjadi lebih mudah, yaitu melalui surat […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Tidak Ketinggalan Informasi Dengan RSS Reader

Informasi/berita/ilmu merupakan hal yang penting di dalam kehidupan manusia, apalagi manusia yang hidup di jaman yang serba cepat seperti sekarang ini. Jaman dahulu, informasi merupakan sesuatu yang sulit untuk didapatkan. Namun, sekarang informasi begitu mudah didapatkan bahkan bisa dikatakan terjadi tsunami informasi. Tidak perlu dalam hitungan menit, dalam hitungan detik informasi dapat terupdate dan langsung […]

Categories
Berita PDSI Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Cara Memakai Web mail.say.ac.id

IOPR SAY bekerjasama dengan Bagian Pengembangan Teknologi Informasi (BPTI) SAY membuat domain say.ac.id untuk menggantikan domain stikesaisyiyah.ac.id, setelah sebelumnya juga menggunakan domain stikes-aisyiyah-jogja.ac.id. Hal tersebut dilakukan untuk mendukung brand SAY itu sendiri. (sumber: bpti.say.ac.id) mail.say.ac.id adalah fasilitas surat elektronik (email) resmi SAY dan merupakan salah satu cara untuk memperkenalkan branding SAY. Oleh karena itu, BPTI […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Membuat dan Memasukkan Soal ke dalam E-Learning (Moodle) dengan Format GIFT

Mulai tanggal 6 April 2015 e-learning SAY diupgrade menjadi Moodle 2.8, sehingga manual ini sudah kadaluarsa dan diganti pada manual Membuat dan Memasukkan Soal ke dalam E-Learning dengan Format GIFT (Moodle 2.8). Pendahuluan Format GIFT memungkinkan seseorang untuk menggunakan editor teks untuk membuat soal pilihan berganda, benar-salah, jawaban singkat dan menjodohkan ke dalam format sederhana […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Bagaimana Cara Mengunggah Dokumen Untuk Kepentingan Online?

Internet adalah sesuatu yang dibutuhkan dewasa ini, baik individu maupun institusi. Melalui internet, orang-orang saling berbagi informasi, baik melalui media sosial maupun melalui web (blog). Namun, banyaknya pengguna internet tidak serta merta membuat harga koneksi internet di Indonesia menjadi murah. Oleh karena itu, adalah hal yang bijaksana apabila berkas yang diunggah di internet adalah berkas […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Bagaimana Cara Kompresi Berkas (Menyimpan Dengan Ukuran Lebih Kecil)?

Internet adalah sesuatu yang dibutuhkan dewasa ini, baik individu maupun institusi. Melalui internet, orang-orang saling berbagi informasi, baik melalui media sosial maupun melalui web (blog). Namun, banyaknya pengguna internet tidak serta merta membuat harga koneksi internet di Indonesia menjadi murah. Oleh karena itu, adalah hal yang bijaksana apabila berkas yang diunggah di internet adalah berkas […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Bagaimana Cara Memperkecil Berkas Gambar?

Internet adalah sesuatu yang dibutuhkan dewasa ini, baik individu maupun institusi. Melalui internet, orang-orang saling berbagi informasi, baik melalui media sosial maupun melalui web (blog). Namun, banyaknya pengguna internet tidak serta merta membuat harga koneksi internet di Indonesia menjadi murah. Oleh karena itu, adalah hal yang bijaksana apabila berkas yang diunggah di internet adalah berkas […]

Categories
Dokumentasi Pengumuman

Koneksi Internet Lambat, Kenapa?

Sekarang kita hidup di era digital, di mana hampir semua aspek kehidupan sangat tergantung dengan alat-alat digital dan perangkat pendukungnya, mulai dari kalkulator, handphone (gadget) hingga komputer. Poin penting dari adanya alat digital adalah kemudahan pertukaran data melalui sarana jaringan. Jaringan adalah hubungan data antar alat-alat digital. Bandwidth (lebar data) Satuan lebar data atau yang […]

Categories
Berita PDSI

Kampanye Go Green

Bumi adalah tempat manusia hidup dan berkembang biak. Bumi menyediakan segala kebutuhan manusia, termasuk energi, baik energi terbarukan maupun energi tidak terbarukan. Jumlah penghuni bumi semakin lama semakin banyak, sehingga kebutuhannya juga semakin banyak. Apalagi pada era modern ini ada begitu banyak peralatan yang membutuhkan sumberdaya tidak terbarukan, antara lain pembangkit listrik, kendaraan dan sebagainya, […]

Categories
Berita PDSI

Kampanye Internet Sehat, Cerdas dan Bijaksana

STIKes ‘Aisyiyah Yogyakarta (SAY) adalah sebuah institusi pendidikan dalam bidang kesehatan. Sebagai sebuah lembaga pendidikan, seharusnya budaya belajar, berbagi ilmu, penelitian dan implementasi ilmu berkembang dengan baik. Internet adalah sarana yang tepat untuk mewujudkan hal tersebut. Arus globalisasi menyebabkan tidak semua konten yang ada di internet bersifat layak untuk dikonsumsi oleh pengguna internet, seperti pornografi […]

Categories
Tutorial, Manual, Tips dan Trik

Bagaimana Cara Memperkecil Berkas PDF?

Internet adalah sesuatu yang dibutuhkan dewasa ini, baik individu maupun institusi. Melalui internet, orang-orang saling berbagi informasi, baik melalui media sosial maupun melalui web (blog). Namun, banyaknya pengguna internet tidak serta merta membuat harga koneksi internet di Indonesia menjadi murah. Tidak hanya masalah koneksinya yang lamban saja, harga internet di Indonesia boleh dikatakan cukup mahal […]

Categories
Berita PDSI Dokumentasi Pengumuman

Launching Brand say.ac.id

Pra Kata STIKes ‘Aisyiyah Yogyakarta (SAY) adalah Perguruan Tinggi Kesehatan yang berada di Yogyakarta. SAY memiliki visi menjadi Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan terbaik di Indonesia pada Tahun 2016. Untuk lebih mencapai visi tersebut, salah satu cara yang dapat dilakukan oleh SAY adalah membuat orang memiliki mindset bahwa Sekolah Kesehatan ya di SAY. Bagaimana membuat orang […]